By: Abubakar Yakub
Selamat datang di bumi “BUMI GORA”
Selamat datang di pulau penuh wisata terindah
Selamat datang di serambi madinah
Selamat datang di pulau seribu masjid
Tugas berat ada dihadapanmu
Tantangan dan rintangan senantiasa ada
Seiring dengan perubahan dan dinamika zaman
Yang menuntut pemikiran jernih dan kritis
Agraria...............
Tanah.................
Kata yang tak asing di tengah masyarakat
Tetapi...
Kata itu pula yang kerap mengorban nyawa
Kata itu pula yang tak perikemanusiaan
Kata yang melahirkan deretan konflik komunal
Hingga orang saling bunuh membunuh
Kata yang merusak tatanan dan norma
Kami menantimu
Kami mendoakanmu
Kami mendukungmu
Kami ada bersamamu
Selamat datang kami ucapkan
Selamat menjalankan tugas
Selamat mengemban amanah
Semoga Allah membimbing dan menuntun kita dalam mengemban amanah ini
Mataram, 05 Mei 2011
Selengkapnya...
Sabtu, 07 Mei 2011
Selamat Datang Punggawa Agraria
Langganan:
Postingan (Atom)